KISAH MOTIVASI RAIH PENGHARGAAN KOMUNITAS TERFAVORIT 2022
Rabu, 26 Januari 2022 Kisah Motivasi meraih penghargaan sebagai Komunitas Terfavorit yang diberikan oleh Brutal Community Aksara dalam acara Seminar dan Lomba yang diadakan pada tanggal 20-25 Januari 2022.
Terdapat 2 kategori yang diberikan dalam ajang ini diantara Komunitas Teraktif yang diraih oleh Relawan Muda PMR dan Komunitas Terfavorit diraih oleh Kisah Motivasi.
Founder dan Leader Kisah Motivasi, berharap melalui penghargaan ini dapat memacu untuk terus berkembang , dapat menginspirasi dan memotivasi untuk lebih baik lagi.
Komentar
Posting Komentar